Dalam sebuah hadis Rasulullah Saw bersabda: “Takutlah dengan air mata anak yatim dan doa yang yang dizalimi, karena keduanya tetap berputar-putar sekalipun di waktu malam.”
Ayah Bunda yang baik... Taukah bahwa kemuliaan Anak Yatim terletak pada do'anya yang mustajab, do'a yang tidak terhijab layaknya do'a malaikat yang langsung tembus ke langit?
Boleh jadi Ayah Bunda sedang tertidur namun puluhan do'a sedang naik ke langit.
Ketika Ayah Bunda memuliakan dan membahagiakan anak yatim maka Allah akan meninggikan derajat Ayah Bunda, Allah akan mengampuni dosa-dosa Ayah Bunda, Allah akan berkahi hidup Ayah Bunda dan doa anak yatim akan menghantarkan rezeki kepada Ayah Bunda.
Bukankah yang demikian itu sebuah keajaiban?